Tutorial Install Prestashop di Localhost

A. Pendahuluan
Assalamualaikum wr.wb, apa kabar semuanya ? kembali lagi bersama saya di MY BLOg. Pada kesempatan saya kali ini, saya akan mensharing tentang tutorial install prestashop untuk membuat toko online dilocalhost.

B. Latar Belakang
Menginstall prestashop untuk membuat toko online.


C. Alat dan Bahan
1. PC
2. Internet
3. Web server
4. File Prestashop disini

D. Maksud dan Tujuan
Agar dapat mengerti dan paham tentang cara install prestashop.


E. Pembahasan
Prestashop merupakan sebuah CMS (Content Management System) untuk membuat toko onoline yang menggunakan php sebagai bahasa pemrogramannya. Nah, jika kita sudah berkenalan dengan CMS Prestashop, sekarang kita akan lakukan installasinya di Localhost.

Pastikan sudah mendownload file prestashopnya. File ini berformat zip.


Selanjutnya, kita buat directory baru kasih nama prestashop di directory /var/www/html.


Jika sudah, kita ekstrak file prestashop yang telah kita download tadi ke directory /var/www/html/prestashop.


Jika sudah terekstrak, pindah ke directory /var/www/html. Lalu beri permission pada directory prestashop.


Jika sudah, buka browser kemudian login ke phpmyadmin kalian. Kita Creat database, beri nama prestashop.


Ketika selesai membuat data basenya, lalu kita mulai penginstallan. Ketikkan localhost/prestashop pada browser kalian.


 Lalu isikan mulai dari nama toko online, negara, dan akun. Kemuian klik next.


Selanjutnya, anda diminta untuk memasukkan database, dan passwordnya.


Jika sudah, kita tunggu proses penginstallan hingga selesai. Ini membutuhkan waktu yang lama.


Nah, jika installasi sudah selesai, maka akan seperti gambar dibawah. Klik


Nah, ini merupakan tampilan awal dari toko online yang kita install tadi.



F. Refrensi
https://www.prestashop.com/en 

Nah, itu dia sekian sharing dari saya. Mohon maaf jika ada salah kata, dan semoga bermanfaat.

Wassalamualaikum wr.wb

0 Response to "Tutorial Install Prestashop di Localhost"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel